Drs La Ondjo Msi : Hasil Sensus Ekonomi 2016 Jadi Acuan Kebijakan Perencanaan Pembangunan Daerah



Sosialisasi Sensus Ekonomi 2016 di Hotel Grand Asera, Wanggudu, Konut, Rabu (2/12/2015).   Foto : MK/Alibinsar (AYI)

Tentunya yang diharapkan dengan menggunakan data sensus, maka potret kegiatan dan pertumbuhan ekonomi bisa terjaring secara menyeluruh, tuntas, sehingga pijakan datanya lebih kuat

MEDIA KONAWE, WANGGUDU - Hasil Sensus Ekonomi 2016 dapat memperkuat data Pemda untuk menetapkan kebijakan maupun perencanaan program-program pembangunan di daerah sehingga lebih tepat sasaran.

Asisten Bidang Administrasi Umum Setda Kabupaten Konawe Utara, Drs La Ondjo Msi  mengatakan selama ini data-data yang diacu pemda cenderung hanya bersifat data administratif. Paling banter data survei dengan sampel yang terbatas.


“Tentunya yang diharapkan dengan menggunakan data sensus, maka potret kegiatan dan pertumbuhan ekonomi bisa terjaring secara menyeluruh, tuntas, sehingga pijakan datanya lebih kuat,” ujarnya di sela-sela Sosialisasi Sensus Ekonomi 2016 di Wanggudu, Konut, Rabu (2/12/2015). 
MK/Alibinsar (AYI)

Related

KONUT 3504461401515993402

KUNJUNGAN

KUMPULAN VIDEO

logo MEDIA KONAWE

BERITA POPULER

ARSIP BERITA

PILIHAN

PROFIL DPRD KONUT

INSPEKTORAT KONAWE UTARA

SPONSOR

logo Dinas Pariwisata konut
item